You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Parit Baru
Parit Baru

Kec. Sungai Raya, Kab. Kubu Raya, Provinsi Kalimantan Barat

GERAK JALAN DAN PEMBAGIAN DOORPRIZE DALAM RANGKA HUT RI KE-79 DI DESA PARIT BARU

Administrator 27 Agustus 2024 Dibaca 102 Kali
GERAK JALAN DAN PEMBAGIAN DOORPRIZE DALAM RANGKA HUT RI KE-79 DI DESA PARIT BARU

Pada Sabtu, 24 Agustus 2024, Desa Parit Baru merayakan HUT RI ke-79 dengan menggelar acara gerak jalan dan pembagian doorprize yang bertempat di Kantor Desa Parit Baru. Acara ini dihadiri oleh Kepala Desa, perangkat desa, dan warga Desa Parit Baru. Antusiasme warga terlihat dari semangat mereka mengikuti gerak jalan yang diikuti dengan pembagian berbagai doorprize menarik. Kegiatan ini tidak hanya memeriahkan peringatan kemerdekaan, tetapi juga mempererat kebersamaan dan semangat gotong royong di antara warga desa.

#HUTRI79 #GerakJalanParitBaru #SemangatKebersamaan #DesaParitBaru

APBDes 2025 Pelaksanaan

APBDes 2025 Pendapatan

APBDes 2025 Pembelanjaan